PENGARUH KOMPETENSI PROFESIONAL GURU TERHADAP KUALITAS PEMBELAJARAN ANAK USIA DINI DI PAUD ARENG KOE
Kata Kunci:
Kompetensi Profesinal Guru, Kualitas Pembelajaran, Anak Usia DiniAbstrak
Masalah yang dikaji dalam penelitian ini adalah berkaitan dengan kemampuan profesional guru terhadap kualitas pembelajaran dan pokok masalah yang diteliti yaitu proses pembelajaran masih berpusat pada guru bukan peserta didik,keterbatasan media yang digunakan oleh guru pada saat proses penbelajaran seperti puzzle, balok dan buku cerita, kebanyakn menggunakan buku cerita, rendahnya kemampuan guru dalam menguasai bahan ajar secara mendalam, kurangnya pemahaman guru dalam pembuatan dan pengembangan RKH (rencana kegiatan harian) yang sesuai dengan kondisi sekolah.Penelitian ini menggunakan Penelitian kualitatif.Subjek penelitian adalah 10 guru.Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan studi dokumentasi.
Unduhan
Diterbitkan
2024-02-01
Terbitan
Bagian
Articles