APLIKASI MATEMATIKA EKONOMI DALAM MENYELESAIKAN KASUS KORUPSI

Penulis

  • Tiur Malasari Siregar Universitas Negeri Medan
  • Dina Hafiza Universitas Negeri Medan
  • Ecy Rorensa Br Purba Universitas Negeri Medan
  • Rikha Malika Manik Universitas Negeri Medan

Kata Kunci:

Korupsi, Matematika, Ilmu Ekonomi

Abstrak

Korupsi berakibat sangat berbahaya bagi kehidupan manusia, baik aspek kehidupan sosial, politik, birokrasi, ekonomi, dan individu. Pemodelan matematika adalah kontruksi pengetahuan yang didesain berdasarkan fenomena atau sistem yang terjadi pada kehidupan nyata. Salah satu masalah yang menarik untuk dikaji melalui pendekatan model matematika yaitu perilaku korupsi yang mengancam kehidupan masayarakat. Penelitian ini ingin memberikan gambaran tentang korupsi dengan menggunakan logika matematika. Pendekatan dalam penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif. Hasil penelitian diperoleh yaitu yang pertama bahwa hanya  penurunan tingkat korupsi yang sejalan bila dilaksanakan secara bersama-sama oleh sisi penawaran dan permintaan, yang kedua untuk memahami variasi yang berbeda dalam penelitian kontemporer mengenai ekonomi korupsi, yang ketiga, ada banyak cara untuk membuktikan kelemahan hipotesis “korupsi efisien”, dan yang keempat, Tsebelis berargumentasi bahwa seiring dengan meningkatnya hukuman, pengaruh terhadap imbalannya adalah: ????1????1 hingga ????'1????'1 dan ????1 > c1 . ????'1 c1.

Unduhan

Diterbitkan

2024-05-31