KAJIAN LITERATUR VARIASI DALAM PEMBUATAN TEMPE MENGGUNAKAN BAHAN-BAHAN ALTERNATIF SEBAGAI SUBSTITUSI KACANG-KACANGAN DENGAN PENAMBAHAN RHIZOPUS OLIGOSPORUS DARI FILUM ZYGOMYCOTA
Kata Kunci:
Tempe, Rhizopus, FermentasiAbstrak
Tempe merupakan salah satu makanan khas Indonesia,makanan tempe juga banyak disukai oleh banyak kalangan Masyarakat.Tempe yang banyak dikonsumsi biasanya tempe yang lebih sering diolah dengan bahan utama kacang kedelai.Oleh karena itu,kami ingin mencari tau tentang pembuatan tempe selain kacang kedelai melalui metode kajian literatur.Tujuan dari pembuatan jurnal ini,agar kita mengetahui bahan utama lain yang digunakan untuk pembuatan tempe.
Tempe is one of Indonesia's typical foods, tempe food is also liked by many groups of people. The tempeh that is widely consumed is usually tempeh which is more often processed with soybeans as the main ingredient. Therefore, we want to find out about making tempeh other than soybeans using methods literature review. The aim of making this journal is so that we know the other main ingredients used to make tempeh.