ANALISIS FUNDAMENTAL MAKRO, FUNDAMENTAL MIKRO TERHADAP KINERJA KEUANGAN DENGAN STRUKTUR MODAL, MANAJEMEN LABA, DAN KARAKTERISTIK PERUSAHAAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

Penulis

  • Via Wahyuningtyas Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
  • Hwihanus Universitas 17 Agustus 1945

Kata Kunci:

Fundamental Makro, Fundamental Mikro, Kinerja Keuangan, Struktur Modal, Manajemen Laba, Karakteristik Perusahaan, Perusahaan Tercatat

Abstrak

Menurut (Fahmi I, 2012) kinerja keuangan adalah suatu analisis yang dilakukan untuk melihat sejauh mana suatu perusahaan telah melaksanakan dengan menggunakan aturan-aturan pelaksanaan keuangan secara baik dan benar. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Fundamental Makro, Fundamental Mikro Terhadap Kinerja Keuangan Dengan Struktur Modal, Manajemen Laba, dan Karakteristik Perusahaan Sebagai Variabel Intervening pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia. Populasi pada penelitian ini berjumlah 5 perusahaan mulai dari tahun 2016-2021 subsector plastic dan kemasan. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan program Smart PLS versi 4. Hasil penelitian menunjukan 13 hipotesa yang dibuat namun terdapat 11 hipotesa ditolak dan 2 diterima.

According to (Fahmi I., 2012) financial performance is an analysis conducted to see the extent to which a company has implemented using the rules of financial implementation properly and correctly. This study aims to analyze Macro Fundamentals, Micro Fundamentals on Financial Performance with Capital Structure, Earnings Management, and Company Characteristics as Intervening Variables in Manufacturing Companies listed on the Indonesia Stock Exchange. The population in this study amounted to 5 companies starting from 2016-2021 in the plastic and packaging subsector. The data analysis technique in this study used the Smart PLS version 4 program. The results showed 13 hypotheses made but 11 hypotheses were rejected and 2 were accepted

Unduhan

Diterbitkan

2024-06-30