PENGELOLAHAN ABON IKAN TERI UNTUK MENINGKATKAN NILAI TAMBAH DAN PENGEMBANGAN PRODUK

Penulis

  • Sapar Universitas Muhammadiyah Palopo
  • Widyawanti Rajiman Universitas Muhammadiyah Palopo
  • Anugrah Ashya .P universitas muhammadiyah palopo
  • Nur Alika universitas muhammadiyah palopo
  • Erika Stianti Universitas muhamadiyah palopo
  • Risjayanti Universitas Muhammadiyah palopo
  • Riska Tri Dewiyanti universitas Muhammadiyah Palopo
  • Iren universitas muhammadiyah palopo
  • Aprilia Universitas Muhammadiyah palopo

Kata Kunci:

Abon Ikan Teri, Pengembangan Produk, Nilai Tambah

Abstrak

Pemanfaatan abon ikan teri merupakan salah satu strategi utama untuk meningkatkan nilai dan pertumbuhan produk olahan ikan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis proses produksi abon ikan teri dan potensinya dalam meningkatkan rendemen produk. Salah satu metode yang digunakan adalah observasi langsung terhadap proses produksi abon ikan teri di beberapa industri kecil di pesisir. Hasil penelitian menunjukkan bahwa proses suwiran daging ikan teri, penggorengan dengan suhu terkini, dan pengemasan yang sesuai dapat meningkatkan nilai tambah produk. Selain itu, variasi produk berbahan baku sisa juga dapat dijadikan strategi pengembangan produk untuk meningkatkan daya saing penjualan. Penelitian ini memberikan kontribusi pada pengembangan produk olahan ikan dengan nilai tambah tinggi serta memberikan informasi bagi pelaku usaha dalam mengembangkan produk abon ikan teri secara lebih efektif.

Unduhan

Diterbitkan

2024-06-30