PENGARUH PERENCANAAN PAJAK DAN BEBAN PAJAK TERHADAP PROFIT PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

Penulis

  • Naeila Imatus Syariah Universitas Mulawarman
  • Rusliansyah Universitas Mulawarman

Kata Kunci:

Profit Perusahaan, Perencanaan Pajak Dan Beban Pajak

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh perencanaan pajak dan beban pajak terhadap profit perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2014-2023. Penelitian ini menggunakan metode analisis regresi linier berganda dengan menggunakan alat analisis IBM SPSS Versi 25. Sampel dipilih melalui metode purposive sampling dengan hasil 240 sampel data yang memenuhi kriteria. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perencanaan pajak berpengaruh signifikan dan negatif terhadap profit perusahaan, sedangkan beban pajak tidak berpengaruh terhadap profit perusahaan.

This research aims to analyze the influence of tax planning and tax burden on the profits of banking companies listed on the Indo-nesia Stock Exchange for the 2014-2023 period. This research uses a multiple linear regression analysis method using the IBM SPSS Version 25 analysis tool. The sample was selected using a purposive sampling method with the results being 240 data sam-ples that met the criteria. The results of this research show that tax planning has a significant and negative effect on company prof-its, while the tax burden has no effect on company profits.

Unduhan

Diterbitkan

2025-06-29