ANALISIS PENGARUH TINGKAT PENGANGGURAN TERHADAP TINGKAT KEMISKNAN PROVINSI SUMATERA UTARA

Penulis

  • Suci Frisnoiry Universitas Negeri Medan
  • Putri Yolanda Br Sembiring Universitas Negeri Medan
  • Rachel A Siringoringo Universitas Negeri Medan
  • Rara Tri Ayu Universitas Negeri Medan

Kata Kunci:

Kemiskinan, Pengangguran

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh tingkat pengangguran terhadap tingkat kemiskinan di Provinsi Sumatera Utara. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode analisis regresi berganda. Analisis regresi berganda memungkinkan untuk mengevaluasi hubungan antara lebih dari dua variabel independen dan variabel terikat (Y), yang berguna untuk memperkirakan atau meramalkan nilai variabel terikat dengan mempertimbangkan pengaruh variabel-variabel lain yang memengaruhinya (X).

This research aims to analyze the influence of the unemployment rate on the poverty rate in North Sumatra Province. This research is a type of quantitative research using multiple regression analysis methods. Multiple regression analysis makes it possible to evaluate the relationship between more than two independent variables and the dependent variable (Y), which is useful for estimating or predicting the value of the dependent variable by considering the influence of other variables that influence it (X).

Unduhan

Diterbitkan

2024-05-31