PERKEMBANGAN SOSIAL EMOSIONAL ANAK DAN PENGARUHNYA ATAS PENDIDIKAN YANG DITERIMA

Penulis

  • Mochamad Zaky Maulana Universitas Hasyim Asy'ari
  • Joko Setiono Universitas Hasyim Asy'ari
  • Asriana Kibtiyah Universitas Hasyim Asy'ari

Kata Kunci:

Perkembangan, Social Emotional

Abstrak

Perkembangan sosial emosional dipercaya mampu memberi tumbuh kembang anak menjadi sosok yang baik dan dapat menyelesaikan maslalah yang ada dalam dirinya, lingkunganya, dan tempat dimana ia berada. Kajian ini berfokus pada penelitian mengenai sosial emosional anak dan pengaruhnya atas Pendidikan yang diterima. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kepustakaan (library research). Data yang diperoleh dikompilasi, dianalisis dan disimpulkan sehingga mendapatkan kesimpulan. Adapun hasil penelitian ini bahwa perkembangan social emosional anak sebagian besar dipengaruhi oleh proses belajar

Unduhan

Diterbitkan

2024-05-31