PERAN KEPEMIMPINAN DALAM MENINGKATKAN KUALITAS PEGAWAI DI KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN SUBANG

Penulis

  • Nur Rizki Yanti Sekolah Tinggi Agama Islam Darussalam Kunir
  • Ahmad Farihin Sekolah Tinggi Agama Islam Darussalam Kunir
  • Fitria Zulfa Sekolah Tinggi Agama Islam Darussalam Kunir
  • Syafiatun Nabila Sekolah Tinggi Agama Islam Darussalam Kunir

Kata Kunci:

Kepemimpinan, kualitas, pegawai, Leadership, quality, employees

Abstrak

 

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peran kepemimpinan dalam peningkatan kualitas pegawai di kantor kementerian agama kabupaten subang baik dari segi strategikepemimpinan maupun dari segi fungsi kepemimpinan. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif atau penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan, komunikasi, adapun sumber data dalam penelitian ini adalah pegawai kantor kementerian agama kabupaten subang. Teknik penggumpulan data yang digunakan adalah observasi dan wawancara mendalam. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran manajemen terhadap peningkatan kualitas pegawai secara umum dapat dikatakan cukup baik hal ini dapat dilihat dari pengelolaan yang sudah diterapkan yang terdiri dari: 1) perencanaan dalam hal menentukan tujuan, perkiraan dan perhitungan, kebijakan, penyusunan program. 2) pengorganisasian dalam hal penentuan kegiatan, pendelegasian wewenangan, struktur organisasi dan penentuan kegiatan. 3) pelaksanaan dalam hal pemberian motivasi, bimbingan atau pelatihan, mengadakan jalingan hubungan dan komunikasi. 4) pengawasan dalam hal menetapkan standar, membandingkan kegiatan yang dilakukan dengan standar dan mengadakan tindakan perbaikan.

ABSTRACT

This study aims to determine how the role of leadership in improving the quality of employees in the Subang Regency Ministry of Religious Affairs Office both in terms of leadership strategy and in terms of leadership function. This research is a descriptive research or qualitative research using approach, communication, while the source of data in this study is employees of the office of the Ministry of Religious Affairs of Subang Regency. The data collection techniques used were observation and in-depth interviews. The results showed that the role of management in improving the quality of employees in general can be said to be quite good, this can be seen from the management that has been implemented which consists of: 1) planning in terms of determining goals, estimates and calculations, policies, program preparation. 2) organization in terms of determination of activities, delegation of authority, organizational structure and determination of activities. 3) implementation in terms of providing motivation, guidance or training, conducting relationships and communication. 4) supervision in terms of setting standards, comparing activities carried out with standards and taking corrective actions.

Unduhan

Diterbitkan

2024-03-31